Laporan Aktifitas Belajar Hari Ke-9

Masa Persiapan Program Setara D1 ITB
Tahun 2014/2015

Laporan Aktivitas Belajar
Nama Lengkap
:
Heri Heryadi
NIM/ No. Registrasi
:
11031414
Alamat email
:
Heriheryadi51@gmail.com
Program/ Opsi
:
TKJ
Masa Persiapan Hari ke-
:
9
USBJJ
:
SEAMOLEC

Aktivitas Belajar di Kelas
Kolom di bawah ini berisi rangkuman materi perkuliahan tadi (100-200 kata).

Kegiatan Belajar Hari ke-9

“Selamat pagi Semangat pagi”

Assalamu alaikum wr.wb.

Seperti biasanya kegiatan setiap pagi saya dan teman-teman semua mengawali aktivitas dikampus dengan apel pagi terlebih dahulu dan membagikan jas almamater ITB. Hari ke sembilan ini apel paginya lancar alhamdullilah dan merupakan apel terakhir pada masa persiapan FPB ITB D1.
Kegiatan belajar hari ke enam kami belajar tentang Desain Web.
·         Pengertian Desain Web atau definisi Desain Web adalah jenis desain grafis yang ditujukan untuk pengembangan dan styling obyek lingkungan informasi Internet untuk menyediakan dengan fitur konsumen high-end dan kualitas estetika. Definisi yang ditawarkan memisahkan desain web dari pemrograman web, menekankan fitur fungsional dari sebuah situs web, serta desain posisi web sebagai semacam desain grafis.
·         Tujuan desain web adalah untuk membuat situs web atau dokumen elektronik dan aplikasi yang berada pada web server dan menampilkan konten dan fitur antarmuka interaktif kepada pengguna akhir dalam bentuk halaman Web. Seperti unsur-unsur teks, gambar (gif, jpeg) untuk ditempatkan pada halaman menggunakan HTML / XHTML / tag XML. Menampilkan media yang lebih kompleks (vektor grafis, animasi, video, suara) membutuhkan plug-in seperti Adobe Flash, QuickTime, Java run-time dan lain-lain. Plug-in juga dimasukkan ke dalam
·          halaman web dengan menggunakan HTML / tag XHTML.Perbaikan sesuai browser dengan standar W3C diminta penerimaan luas dan penggunaan XHTML / XML bersama dengan Cascading Style Sheets (CSS) untuk posisi dan memanipulasi unsur-unsur halaman web dan objek. Kemampuan browser untuk mengirimkan berbagai konten dan pilihan aksesibilitas kepada klien tanpa menggunakan plug-in.Dengan spesialisasi yang tumbuh di bidang teknologi informasi ada kecenderungan kuat untuk membedakan antara desain web (web design) dan pengembangan web (web development).
·         Pada dasarnya ada enam prinsip yang penting untuk diketahui untuk membuat web design yaitu :
  1. Metaphore yaitu suatu penerapan prinsip – prinsip lama untuk digunakan pada suatu prinsip yang baru.
  2. Clarity yaitu suatu prinsip dimana pembuatan web harus mempunyai tujuan/kejelasan dalam pembuatan web.
  3. Consistency yaitu dalam pembuatan web, perancang web harus konsisten sesuai dengan isi web dan tema.
  4. Alignment yaitu mengenai kerapihan tulisan yang dibuat pada suatu artikel. Prinsip ini mempunyai peranan   penting karena mempengaruhi para pembaca supaya merasa nyaman. Umumnya dari kiri ke kanan dan dari atas kebawah. Usahakan dapat membuat mata pembaca seolah dituntun menelusuri alur tersebut.
  5. Proximity yaitu merupakan kelengkapan dari suatu field.
  6. Contrast yaitu prinsip dimana para pembaca nyaman dalam melihat suatu situs dan dibuat smenarik mungkin supaya dapat menarik perhatian bagi pengunjung situs.

Terima Kasih

Sampai disini dan terima kasih
Wassalamu Alaikum Wr. Wb.
Kendala atau kesulitan yang saya hadapi.
Sedikit kendala yang saya alami:
1.      Kendalanya saya belum lancar menggunakan adobe photoshop
2.      Saya belum bisa membuat web saite







Video Dokumentasi Belajar
Pada kolom ini berisi cuplikan gambar (screenshots) dari Video Dokumentasi Belajar yang telah saya buat pada Tahap Perkuliahan ini.

  






Kolom di bawah ini berisi link yang menampilan Video Dokumentasi Belajar yang telah saya upload di Youtube


 http://www.youtube.com/watch?v=if7dgJookho&feature=youtu.be


Posting Komentar untuk "Laporan Aktifitas Belajar Hari Ke-9"